Nazaruddin Bisa Jadi Sosok Pahlawan

Pasalnya, selama ini Nazaruddin kerap membongkar kasus-kasus korupsi yang dilakukan oleh petinggi-petinggi Partai Demokrat melalui pesan BlackBerry Messanger dari Singapura.


“Saya kira Pak Nazar sebaiknya inisiatif pulang sendiri, kalau tidak berhasil ditangkap oleh penegak hukum. Nanti dia (Nazaruddin) dianggap pahlawan oleh generasi muda kita,” ujar Martin dalam diskusi Polemik Trijaya di Warung Daun, Jakarta Pusat, Sabtu (9/7/2011).

Menurut Martin, hal tersebut khawatir dinilai oleh generasi muda sebagai pahlawan karena telah berani membongkar kasus korupsi.

“Saya lihat di media online, banyak generasi muda kita sudah mulai berpikir ke sana, dia orang yang berani membuka kebobrokan,” tutur pria berkacamata ini.

Bila hal ini diserap oleh generasi muda, lanjutnya, khawatir generasi muda memilih cara instan untuk mencapai kesuksesan.

“Jalan pintas, tidak perlu kerja keras, hanya melihat celah atau peluang dari birokrasi kita,” katanya
Like This Post?
And Share
Bookmark and Share

Related Post



Posted by azam on 1:24 PM. Filed under , . You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0

0 comments for Nazaruddin Bisa Jadi Sosok Pahlawan

Leave comment

Recent Entries

This Week's Most Popular Posts

Baca Juga

    Send Your Coment/Like Juel news On Facebook

    Recent Comments

    Pilihan Editor

    Juel News - Suported By Raudlatul Qur'an