Fujitsu Lifebook UH75H dan SH76H Laptop Tipis Terbaru dengan Prosesor Intel Ivy Bridge

Fujitsu merilis dua laptop baru yang akan dilengkapi dengan prosesor Intel Ivy Bridge. Kedua laptop tersebut adalah Fujitsu Lifebook UH75H dan SH76H.
Yang pertama adalah Fujitsu Lifebook UH75H yang diklaim sebagai Ultrabook paling tipis di dunia dengan tebal hanya 15,6 mm dan bobot 1,44kg. Fujitsu Lifebook UH75H dibekali dengan layar seluas 14 inci.

Sedangkan yang kedua, Fujitsu Lifebook SH76H memiliki ketebalan 16,6 mm dengan bobot 1,34 kg. kelebihan Lifebook SH76H ada pada baterainya yang diklaim bisa bertahan hingga 14 jam dalam pemakaian normal.
Kedua laptop tersebut dijadwalkan akan hadir pertama kali di Jepang pada tanggal 17 Mei nanti. Sayangnya belum  diketahui harga dan spesifikasi lebih lengkap dari keduanya.
Setelah meluncurkan Lifebook UH75H dan SH76H, Fujitsu dikabarkan akan mengumumkan tiga media centric all-in-ones dari ESPRIMO FH family, yakni FH56, FH77HD dan FH98M dalam waktu dekat.
Like This Post?
And Share
Bookmark and Share

Related Post



Posted by azam on 1:24 AM. Filed under , . You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0

0 comments for Fujitsu Lifebook UH75H dan SH76H Laptop Tipis Terbaru dengan Prosesor Intel Ivy Bridge

Leave comment

Recent Entries

This Week's Most Popular Posts

Baca Juga

    Send Your Coment/Like Juel news On Facebook

    Recent Comments

    Pilihan Editor

    Juel News - Suported By Raudlatul Qur'an