Berita Teknologi
Berita Teknologi | |
- Capai Angka Download 10 Juta Kali di Google Play, Mengunduh BBM kini Tak Perlu Masuk Antrean
- Vandroid S5D Siap Diluncurkan dengan Layar 5 Inci dan Prosesor Quad Core
- Gandeng Agnes Monica, Ninetology Siap Bersaing di Pasar Smartphone Tanah Air
- Smartphone Ninetology U9 X1, Handphone Android Premium dengan Prosesor Quad Core dan Kamera 13MP
- Ninetology U9 P1 dan U9 Q1, Dua Smartphone Android Murah dengan Prosesor Dual Core dan Kamera 5MP
- Tablet Berbasis Tizen Pertama di Dunia Resmi Diluncurkan di Jepang, Khusus untuk para Developer
- Smartphone dengan Layar Melengkung, LG G Flex Muncul dalam Tes Benchmark, dengan Spesifikasi Prosesor Snapdragon 800, Layar HD serta RAM 2GB
- 22.500 Unit Smartphone LG G2 Hilang Dicuri di Amerika Serikat
- HTC akan Menggunakan Prosesor MediaTek untuk Bersaing di Segmen Menengah ke Bawah
| Capai Angka Download 10 Juta Kali di Google Play, Mengunduh BBM kini Tak Perlu Masuk Antrean Posted: 27 Oct 2013 03:00 AM PDT Meskipun kemunculan pertamanya di Android dan iOS cukup mengecewakan para penggunanya, namun popularitas aplikasi BlackBerry Messenger (BBM) ternyata sangat tinggi. Bahkan pada pekan ini, aplikasi BBM telah mencapai angka download sebanyak 10 juta kali. Dan dengan tingginya angka pengunduhan BBM, pihak BlackBerry pun kini memutuskan untuk menghapus kebijakan daftar tunggu. Dengan begitu para pengguna smartphone [...] |
| Vandroid S5D Siap Diluncurkan dengan Layar 5 Inci dan Prosesor Quad Core Posted: 27 Oct 2013 02:00 AM PDT Produsen smartphone lokal, Vandroid sebentar lagi akan meluncurkan produk terbarunya, yakni Vandroid S5D. Kabar mengenai peluncuran smartphone ini pun diperoleh langsung dari pihak Vandroid dan dikutip dari Jeruknipis. Smartphone ini pun bakal ditujukan untuk pasar low end dengan banderol sekitar 1.5 juta hingga 2 juta rupiah. Dengan banderol tersebut, smartphone ini menawarkan spesifikasi yang cukup [...] |
| Gandeng Agnes Monica, Ninetology Siap Bersaing di Pasar Smartphone Tanah Air Posted: 27 Oct 2013 12:00 AM PDT Perusahaan asal Malaysia, Ninetology baru saja merilis tiga smartphone terbarunya ke tanah air. Kedatangan tiga smartphone itu pun semakin mempertinggi tingkat persaingan pasar smartphone di tanah air. Terlebih beberapa perusahaan lokal seperti Evercoss, Mito, Advan ataupun Smartphone memiliki konsumen cukup tinggi. Belum lagi Oppo yang akhir-akhir ini cukup intens meramaikan pasar tanah air. Namun untuk [...] |
| Smartphone Ninetology U9 X1, Handphone Android Premium dengan Prosesor Quad Core dan Kamera 13MP Posted: 26 Oct 2013 11:05 PM PDT Jika dua smartphone, yakni U9 Q1 dan P1 ditujukan untuk segmen low end, Ninetology juga menyediakan produk terbarunya untuk kelas premium. Smartphone tersebut adalah U9 X1 yang ditawarkan di Indonesia dengan harga sebesar Rp3.399.000. Smartphone ini hadir dengan layar Super AMOLED HD berukuran 4.8 inci yang mempunyai resolusi 1280 x 800 piksel. Smartphone ini pun [...] |
| Ninetology U9 P1 dan U9 Q1, Dua Smartphone Android Murah dengan Prosesor Dual Core dan Kamera 5MP Posted: 26 Oct 2013 10:00 PM PDT Perusahaan teknologi asal Malaysia, Ninetology baru saja meluncurkan tiga smartphone U9 Android terbarunya di tanah air. Tiga smartphone tersebut adalah X1, Q1 serta P1. Khusus untuk P1 dan Q1, Ninetology menyediakannya dengan harga yang murah. Smartphone Q1 bakal dipatok dengan harga sebesar 1.399 juta rupiah. Sementara untuk P1 dihargai dengan banderol lebih murah, yakni Rp999.000 [...] |
| Tablet Berbasis Tizen Pertama di Dunia Resmi Diluncurkan di Jepang, Khusus untuk para Developer Posted: 26 Oct 2013 09:00 PM PDT Akhirnya, perangkat dengan sistem operasi Tizen secara resmi diperkenalkan kepada publik. Tablet tersebut telah secara resmi diperkenalkan oleh perusahaan Jepang bernama Systena dan diperuntukkan bagi para developer. Tablet tersebut pun memiliki spesifikasi yang tinggi dan dilengkapi tool developer Tizen dari Systena. Tablet Tizen ini hadir dengan layar berukuran 10.1 inci dan memakai sistem operasi Tizen [...] |
| Posted: 26 Oct 2013 08:00 PM PDT Informasi mengenai keberadaan smartphone dengan layar melengkung dari LG, yakni G Flex kini sedikit demi sedikit mulai terkuak. Setelah muncul foto tampilannya beberapa waktu kemarin, kali ini hadir sebuah hasil tes benchmark smartphone tersebut. Dari tes benchmark tersebut, terungkap beberapa spesifikasi smartphone G Flex ini. Di antaranya adalah prosesor quad core Snapdragon 800 dengan kecepatan [...] |
| 22.500 Unit Smartphone LG G2 Hilang Dicuri di Amerika Serikat Posted: 26 Oct 2013 07:00 PM PDT Pencurian smartphone dengan jumlah besar baru saja terjadi di Amerika Serikat, tepatnya di Lousville, Kentucky. Total terdapat 22500 unit smartphone LG G2 yang hilang dalam kejadian tersebut. Menurut rencana, smartphone yang diangkut menggunakan truk tersebut bakal dikirimkan ke salah satu operator telepon Amerika, Sprint. Dikutip dari Cnet, truk yang mengangkut smartphone tersebut hilang pada saat [...] |
| HTC akan Menggunakan Prosesor MediaTek untuk Bersaing di Segmen Menengah ke Bawah Posted: 26 Oct 2013 06:00 PM PDT Sebuah kebijakan baru bakal dilakukan oleh HTC seiring dengan kondisi perusahaan yang tengah memburuk. Total terdapat empat kebijakan baru bakal dilaksanakan oleh perusahaan asal Taiwan tersebut. Kebijakan tersebut dilakukan seiring dengan adanya penyerahan beberapa tugas CEO Peter Chou kepada Chairwoman Cher Wang. Dari empat kebijakan baru tersebut, yang cukup mengejutkan adalah penggunaan prosesor dari MediaTek. [...] |
| You are subscribed to email updates from BeritaTeknologi.com To stop receiving these emails, you may unsubscribe now. | Email delivery powered by Google |
| Google Inc., 20 West Kinzie, Chicago IL USA 60610 | |
And Share
