Berita Teknologi
Berita Teknologi | |
- Smartphone Android Flip Philips Xenium W9588 Mulai Dijual di Cina, dengan Banderol 9.9 Juta Rupiah
- VocalID, Teknologi Suara Buatan yang Realistik untuk Mereka yang Cacat Suara
- Sempat Dikabarkan Jadi Calon CEO Microsoft, Steve Mollenkopf Resmi Menjadi CEO Baru Qualcomm
- Game Cut the Rope 2 Hadir di iPhone dan iPad pada 19 Desember
| Smartphone Android Flip Philips Xenium W9588 Mulai Dijual di Cina, dengan Banderol 9.9 Juta Rupiah Posted: 14 Dec 2013 02:42 AM PST Smartphone Android dengan desain flip memang cukup jarang dijumpai. Dan sekalinya dijual di pasaran, harganya pun sangat mahal. Salah satunya adalah Philips Xenium X9588 yang sejatinya mempunyai spesifikasi seperti halnya sebuah smartphone untuk segmen menengah. Pihak Philips baru saja memulai penjualan smartphone ini untuk pasar Cina. Alih-alih dipatok dengan banderol murah, smartphone Android flip ini [...] |
| VocalID, Teknologi Suara Buatan yang Realistik untuk Mereka yang Cacat Suara Posted: 14 Dec 2013 02:25 AM PST Aplikasi untuk menghasilkan suara bagi yang memiliki kecacatan suara saat ini sudah cukup banyak tersedia. Namun kebanyakan software penghasil suara yang ada saat ini memiliki bunyi yang datar atau tak ada emosi di setiap ucapannya. Salah satu contoh yang cukup jelas adalah Stephen Hawking. Oleh karena itu, pengembangan teknologi ini pun terus dilakukan. Salah satunya [...] |
| Sempat Dikabarkan Jadi Calon CEO Microsoft, Steve Mollenkopf Resmi Menjadi CEO Baru Qualcomm Posted: 14 Dec 2013 01:22 AM PST Perburuan CEO baru Microsoft nampaknya bakal terus berlanjut. Terlebih salah satu kandidat yang akhir-akhir ini dikabarkan bakal menempati posisi tersebut, yakni Steve Mollenkopf, terpaksa harus gugur. Hal ini karena pria yang tengah menjabat sebagai COO Qualcomm tersebut telah diputuskan bakal menjadi CEO baru Qualcomm. Dikutip dari GSM Arena, Mollenkopf akan mengisi posisi yang ditinggalkan oleh [...] |
| Game Cut the Rope 2 Hadir di iPhone dan iPad pada 19 Desember Posted: 14 Dec 2013 01:01 AM PST ZeptoLab, publisher game Cut the Rope baru saja mengungkapkan keberadaan sekuel dari permainan populer tersebut. Mereka pun mengungkapkan kalau para pengguna iPhone dan iPad bakal bisa memainkan game Cut the Rope 2 pada 19 Desember nanti. Pun halnya dengan pengguna iPod Touch. Sementara itu untuk pengguna Android harus menunggu lebih lama. ZeptoLab mengatakan kalau mereka [...] |
| You are subscribed to email updates from BeritaTeknologi.com To stop receiving these emails, you may unsubscribe now. | Email delivery powered by Google |
| Google Inc., 20 West Kinzie, Chicago IL USA 60610 | |
And Share
