Semua yang Hidup Pasti Akan Mati

Hidup Adalah Pilihan, tapi kita harus ingat kalau Semua yang Hidup Pasti Akan Mati

Hidup. Ada yang (tak sadar) mengisinya dengan kesibukan mengurusi kekurangan orang lain, menghabiskan waktu hanya menghujat & meng-olok2nya.
Hidup adalah pilihan. Tuhan membekali manusia dua 'perangkat' yang terpaling canggih untuk membantu menentukan pilihan hidup: hati dan akal.
Semua yang Hidup PASTI akan mati. Kualitas Hidup seseorang akan menentukan dampak terhadap sekitarnya dan 'kualitas' Mati-nya kelak. Pasti.

Waduh, judul postingan ini bukan bermaksud nyerem-nyeremin loh. Tapi setelah sang kakek dipanggil oleh Yang Maha Kuasa kamis dini hari kemarin, gw jadi [kembali] tersadar, bahwa semua yang hidup pasti akan mati.
Banyak hal yang membuat gw kepikiran karena kejadian ini, pertama, ya kayak judul post ini, bahwa semua yang hidup akan mati. Mau sesukses apapun orang itu, mau sesehat apa pun orang itu, asalkan dia adalah manusia yang merupakan mahluk hidup, pasti dia akan mati. Hidup itu ga abadi.
Kedua, manusia bisa dan emang harus berusaha sebisa mungkin untuk berjuang hidup, tapi kalo udah emang takdir berkata lain, manusia ga bisa mengelak dari takdir Yang Maha Kuasa. Lagipula hidup itu cuman sekali, ya makanya kita yang masih hidup harus tetap berjuang untuk kehidupan kita masing-masing
Toh menurut gw, yang penting kita tetap berusaha seoptimal mungkin, setelah itu kita harus berserah diri kepada-Nya.
Ketiga, ini nih, yang sebagian besar orang bilang sulit, the hardest part of loving someone is knowing when to let go. Ini pun sulit, bahkan pada level masi pacar memacar. Terlebih lagi kalo udah nikah nikahan, apalagi kalo udah ditinggal mati. Wew.. tetep aja, to let someone that you love go, sulit.. hehehe..
Yah, sebenernya ada banyak hikmah di balik kejadian ini, tapi 3 ini yang paling kepikiran sama gw. Yah, selagi masi hidup, yuk ah kita tetep semangat menjalaninya
Semoga kita slalu dijaga oleh-Nya dlm menentukan pilihan hidup yg berkualitas bagi diri & sekitar, amiin. 
Like This Post?
And Share
Bookmark and Share

Related Post



Posted by azam on 3:04 AM. Filed under , . You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0

0 comments for Semua yang Hidup Pasti Akan Mati

Leave comment

Recent Entries

This Week's Most Popular Posts

Baca Juga

    Send Your Coment/Like Juel news On Facebook

    Recent Comments

    Pilihan Editor

    Juel News - Suported By Raudlatul Qur'an