Berita Teknologi

Berita Teknologi

Link to BeritaTeknologi.com

Google Rilis Maps Engine API Untuk Aplikasi Pemetaan Berbasis Cloud Yang Dapat Disesuaikan & Kompatibel Dengan Platform Apapun

Posted: 06 Jun 2013 05:58 AM PDT

Maps Engine API besutan Google yang baru saja melakukan debutnya, memungkinkan pembuatan peta dapat lebih mudah dilakukan dan dapat lebih disesuaikan berdasarkan teknologi Maps yanga ada. Dan bahkan berkat penggunaan infrastruktur berbasis Cloud yang cepat dan handal dari Google, membuat keberadaan data pengguna dapat tercover dengan baik di Google Map dan dapat menshare Google Map [...]

Aplikasi Instagram Mungkin akan Datang untuk Platform Windows Phone pada 26 Juni

Posted: 06 Jun 2013 05:30 AM PDT

Aplikasi Instagram berulang kali dikabarkan bakal hadir untuk platform Windows Phone. Kini kembali tersiar kabar mengenai waktu kedatangan dari salah satu aplikasi mobile paling populer di dunia tersebut. Menurut sebuah situs berbahasa Cina, WPDang, peluncuran aplikasi Instagram untuk Windows Phone akan dilakukan pada 26 Juni mendatang. Mereka pun mengaku memperoleh informasi tersebut dari sumber yang [...]

AMD Persiapkan Diri untuk Memproduksi Prosesor untuk Perangkat Android dan dan Chrome OS

Posted: 05 Jun 2013 09:17 PM PDT

Advance Micro Devices (AMD) nampaknya bakal memproduksi chip prosesor untuk perangkat Android dan Chrome OS. Hal tersebut dilakukan sebagai upaya untuk memperluas pasar dan tentunya bersaing dengan produsen prosesor lain seperti Intel. Saat ini, pihak AMD mengatakan bahwa mereka masih memiliki komitmen untuk membuat prosesor bagi OS Windows. Hal tersebut pun diungkapkan secara langsung oleh [...]

Handphone Outdoor Samsung Galaxy S4 Active Resmi Diperkenalkan dengan Prosesor Quad Core dan Layar 5 Inci Full HD

Posted: 05 Jun 2013 08:30 PM PDT

Handphone full HD dan berlayar lebar sudah cukup banyak di pasaran. Namun handphone outdoor dengan layar full HD sepertinya jarang ditemui. Namun kini para pecinta petualangan bisa memperoleh pilihan yang berkualitas dengan kemunculan Samsung Galaxy S4 Active. Handphone ini menawarkan spesifikasi yang canggih dan fitur tahan banting. Berkat sertifikasi IP67 miliknya, S4 Active ini pun [...]

Gigabyte Perkenalkan Tiga Smartphone Terbarunya, GSmart Simba, GSMart Sierra dan GSMart Maya

Posted: 05 Jun 2013 08:08 PM PDT

Gigabyte mungkin kurang familier untuk pasar smartphone Android. Namun mereka memiliki produk untuk segmen ini. Bahkan terbaru, mereka meluncurkan tiga smartphone Android sekaligus, yakni GSMart Simba, GSMart Sierra dan GSmart Maya. GSMart Simba dan Sierra merupaan dua buah phablet dengan layar berukuran 5 Inci HD. Keduanya juga dilengkapi dengan fitur dual SIM card. Tak hanya [...]

BlackBerry Messenger untuk iOS dan Android akan Datang pada 27 Juni?

Posted: 05 Jun 2013 07:30 PM PDT

Pihak BlackBerry belum mengumumkan kapan mereka akan secara resmi menyediakan aplikasi BlackBerry Messenger (BBM) untuk perangkat iOS dan Android. Berbagai rumor pun beredar terkait peluncuran aplikasi tersebut. Bahkan ada yang mengatakan bahwa aplikasi itu akan datang pada 27 Juni nanti. Laporan tersebut ditulis sebuah situs bernama BBerryBlog yang mengklaim bahwa aplikasi ini akan tersedia pada [...]

Gadmei N60 Di Computex Taipeh 2013, Phablet Quad Core Jelly Bean 6 Inci HD Plus Kamera Utama 8MP

Posted: 05 Jun 2013 06:42 PM PDT

Bersamaan dengan model N59, produsen ponsel Cina, Gadmei kabarnya juga telah menghadirkan model perangkat unggulan terbaru lainnya di ajang pameran Computex Taipeh 2013, yaitu phablet Gadmei N60. Perangkat berlayar besar terbaru ini dibekali dengan fitur layar sentuh 6 inci dengan didukung resolusi 720p HD. Tak hanya itu saja, phablet berbasis Android 4.1 Jelly Bean ini [...]

Fujitsu Lifebook UH90, Ultrabook Berbasis Intel Haswell dengan Layar 14 Inci Berteknologi IGZO

Posted: 05 Jun 2013 06:30 PM PDT

Berbagai perangkat elektronik yang menggunakan prosesor Intel generasi ke-empat Haswell mulai bermunculan. Fujitsu sebagai salah satu pabrikan notebook terkemuka pun tak ingin ketinggalan. Mereka memperkenalkan sebuah ultrabook bernama Lifebook UH90 yang menggunakan prosesor tersebut. Ultrabook ini merupakan suksesor dari ultrabook sebelumnya yang telah dirilis oleh Fujitsu, yakni Lifebook UH75 pada tahun kemarin. Selain menggunakan prosesor [...]

Asus VIVOPC PC Mini untuk Hiburan berbasis Windows 8 dengan Speaker SonicMaster

Posted: 05 Jun 2013 05:48 PM PDT

Asus VivoPC merupakan pc kompak yang ditujukan bagi penikmat multimedia serta home theater (biasa disebut HTPC/Home theater PC) berbasis Windows 8 yang juga dilengkapi teknologi audio sonic master serta speaker terintegrasi.  Salah satu kelebihan dari VivoPC adalah kelengkapan 802.11ac WiFi yang memungkinkan streaming video HD melalui koneksi nirkabel/wireless serta ukuran kompaknya di mana tingginya hanya sekitar [...]

Asus VivoMouse Mouse Nirkabel Futuristik dengan Touchpad Terintegrasi Dapat Berfungsi sebagai Remote

Posted: 05 Jun 2013 05:19 PM PDT

Asus baru-baru ini telah mengungkapkan aksesoris keren dengan bentuk desain futuristik terbaru untuk perangkat komputer berbasis Windows 8 yang merupakan mouse nirkabel pertama dengan touchpad multitouch terintegrasi bernama Asus VivoMouse. Perangkat mouse unik ini menggabungkan fungsi mouse tradisional dengan remote handheld, sehingga Anda dapat menggunakannya sebagaimana mouse optical biasa dengan touchpad sebagai button, atau Anda [...]
Like This Post?
And Share
Bookmark and Share

Related Post



Posted by azam on 7:02 AM. Filed under . You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0

0 comments for Berita Teknologi

Leave comment

Recent Entries

This Week's Most Popular Posts

Baca Juga

    Send Your Coment/Like Juel news On Facebook

    Recent Comments

    Pilihan Editor

    Juel News - Suported By Raudlatul Qur'an