Berita Teknologi

Berita Teknologi

Link to BeritaTeknologi.com

Lenovo K6 aka X910 Muncul dalam Forum Cina dengan Prosesor Quad Core 800

Posted: 25 Jul 2013 05:40 AM PDT

Sebuah handphone Lenovo dengan prosesor quad core Snapdragon 800 muncul dalam sebuah forum Cina dengan nama Lenovo K6. Handphone tersebut pun sebelumnya sempat muncul dalam tes benchmark dengan nama Lenovo X910. Dengan menggunakan prosesor Snapdragon 800, Lenovo pun mencoba untuk bersaing dengan perangkat Android high end lain. Dalam forum tersebut disebutkan bahwa handphone ini akan [...]

NVidia Siapkan Kepler Mobile untuk Tingkatkan Kemampuan Grafis Smartphone

Posted: 25 Jul 2013 01:00 AM PDT

Nama NVidia terkenal berkat produk kartu grafis mereka yang ditujukan untuk komputer PC desktop serta notebooke. Akhir-akhir ini, mereka juga memutuskan untuk terjun dalam dunia mobile dengan memperkenalkan prosesor Tegra. Kini perusahaan tersebut juga tengah mempersiapkan rencana baru untuk semakin meningkatkan kualitas grafis smartphone. Salah satunya adalah dengan membawa arsitektur Kepler yang ada pada kartu [...]

Internet Download Manager 6.17 Build 3 Terbaru Hadir Dengan Kestabilan & Dapat Diandalkan

Posted: 25 Jul 2013 12:55 AM PDT

Perusahaan yang berada dibalik pengembangan aplikasi IDM atau yang dikenal sebagai Internet Download bernama Tonec dikabarkan baru saja menghadirkan versi build terbarunya untuk para pengguna IDM di manapun berada. Adapun versi terbaru tersebut tidak lain adalah Internet Download Manager 6.17 Build 3. Meskipun belum diperoleh catatan rilis resminya sejauh ini, kehadiran IDM versi build terbaru [...]

Microsoft Bakal Rilis Berbagai Game Xbox & PC Untuk Platform Mobile iOS & Android

Posted: 25 Jul 2013 12:35 AM PDT

Tak dapat dipungkiri kepopularan platform mobile iOS dan Android di pasaran saat ini kabarnya telah membuat Microsoft berencana untuk menghadirkan lebih banyak lagi berbagai game yang khusus diperuntukkan buat kedua platform tersebut. Sementara menurut laporan yang dihimpun oleh Nikkei baru-baru ini, Microsoft kemungkinan besar akan menggandeng pihak ketiga untuk menghadirkan lebih banyak lagi berbagai game [...]

Portabel uTorrent 3.3.1.29938, Aplikasi Portabel Klien BitTorrent Versi Terbaru Yang Praktis & Mudah Digunakan

Posted: 25 Jul 2013 12:15 AM PDT

Dengan menawarkan kecepatan download yang besar dan paket fitur yang sangat menarik, maka tak mengherankan kalau uTorrent kini telah menjelma menjadi aplikasi klien BitTorrent nomor wahid di pasaran saat ini. Portabel uTorrent adalah versi khusus dari aplikasi yang dapat dipergunakan di mana saja karena tidak memerlukan instalasi apapun untuk menjalankannya. Meskipun aplikasi portabel uTorrent ini [...]

Google mulai Gulirkan Source Code Android 4.3, Siap-siap untuk Dapatkan Custom ROM Baru

Posted: 25 Jul 2013 12:00 AM PDT

Bagi yang suka mengganti handphone atau tablet Android miliknya dengan custom ROM baru, sebentar lagi akan mendapatkannya. Bahkan custom ROM baru tersebut akan dibangun berbasiskan OS Android 4.3 Jelly Bean. Google sebagai perusahaan yang mengembangkan OS Android telah merilis source code Android 4.3 untuk publik. Dengan tersedianya source code tersebut, para developer independen pun bisa [...]

Intel Core i7 HEDT Ivy Bridge-E Bakal Dirilis Sebelum Tanggal 11 September 2013 Mendatang

Posted: 24 Jul 2013 11:55 PM PDT

Kepopuleran CPU Sandy Bridge-E kabarnya sebentar lagi bakal segera tergantikan oleh kemunculan CPU Intel Core-i7 “Ivy Bridge-E” dalam sebuah benchmark baru-baru ini yang diklaim sebagai salah satu CPU desktop HEDT tercanggih dan terkini. Menurut bocoran yang dilansir oleh situs pemberitaan asal Jepang bernama Hermitage Akihabara, telah terungkap bahwasanya Intel bakal segera merilis resmi beberapa model [...]

OMC Kembangkan Industri Sistem Mixing Menggunakan Robot Multi Axis Dari Nachi

Posted: 24 Jul 2013 11:45 PM PDT

Industri sistem mixing yang dikembangkan oleh OMC, ternyata menggunakan robot multi-axis dari Nachi. Berbeda dengan sistem mixing konvensional pada umumnya yang merotasi kontainer dengan menggunakan dua sumbu, penggunaan robot multi-axis dan multi-directional ini dapat meningkatkan efek pengadukan, pencampuran (mixing) dan mendispersi berbagai bahan yang ada dalam waktu yang lebih singkat. Kapasitas pencampuran tergantung pada robot [...]

Terungkapnya Model Perangkat HTC Terbaru Mendatang Yang Dikenal Sebagai HTC Zara

Posted: 24 Jul 2013 11:30 PM PDT

Setelah kabar tentang kemungkinan kedatangan HTC Zara ke pasaran sebelum akhir tahun ini kian santer berkembang, kini giliran beberapa info lebih lanjut tentang model perangkat HTC mendatang tersebut kembali turut mengiringi. Menurut info yang dihimpun oleh llabtoofer baru-baru ini, smartphone HTC mendatang tersebut bakal mengemas fitur layar sentuh 4,5 inci QHD bersama dengan dukungan processor [...]

AOC Luncurkan Monitor Portable 16 Inci yang Dilengkapi Port USB 3.0

Posted: 24 Jul 2013 11:00 PM PDT

Produsen monitor AOC baru saja memperkenalkan produk layar portable terbarunya. Monitor portable terbaru itu pun hadir dengan fitur sebuah port USB 3.0 yang menawarkan berbagai kemudahan. Monitor AOC E1659FWU tersebut memiliki resolusi 1366 x 768 piksel. Monitor berukuran 16 inci ini pun akan dengan mudah dibawa karena cukup muat dalam berbagai jenis tas. Selain itu [...]
Like This Post?
And Share
Bookmark and Share

Related Post



Posted by azam on 7:15 AM. Filed under . You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0

0 comments for Berita Teknologi

Leave comment

Recent Entries

This Week's Most Popular Posts

Baca Juga

    Send Your Coment/Like Juel news On Facebook

    Recent Comments

    Pilihan Editor

    Juel News - Suported By Raudlatul Qur'an